Foto - ubud

Singapadu dan Silakarang merupakan desa yang kurang populer di Bali namun terdapat banyak pengrajin seni tatah batu padas, bahan baku mereka datangkan dari daerah Yogyakarta, dan butuh waktu empat hari untuk satu karyanya
Catatan kecil perjalanan Punggawa Kratonpedia dalam tour Berbagi Ide Segar 40 Hari 40 Kota 40 Keajaiban.
Catatan kecil perjalanan Punggawa Kratonpedia dalam tour Berbagi Ide Segar 40 Hari 40 Kota 40 Keajaiban.
Lorong sempit pasar seni Ubud, sebuah romantisme pertemuan antara penjual dan pembeli, pecinta dan pembuat karya, bentuk aktifitas sosial kuno dalam perdagangan yang masih tersisa.
Saat Anda berjalan-jalan di Ubud, Bali, sempatkan mampir ke Neka Art Museum. Di sana terdapat satu patung kayu unik karya I Pande Ketut Taman yang berjudul "Diri Dalam Jari." Patung jari tangan ini menggambarkan sifat-sifat m
Seniman Bali selalu kreatif membuat karya kerajinan tangan, seperti yang unik dari lapak pasar seni Ubud ini, replika mini gitar elektrik . Dijual dengan harga dari puluhan ribu hingga ratusan ribu tergantung tawar-menawar.
Membawa barang dengan mengusung diatas kepala sangat biasa dilakukan masyarakat Bali, khususnya kaum perempuan saat beraktifitas di sawah atau di pasar. Oleh beberapa masyarakat Bali cara itu disebut dengan nyuwun.
Pulau Bali dengan keindahan alam dan kekayaan budayanya selalu menjadi primadona tujuan wisata bagi sebagian besar wisatawan. KratonPedia mencoba menyajikan informasi singkat mengenai lokasi-lokasi wisata di Pulau Bali dalam
Patung Arjuna yang megah tampak kokoh berdiri di pertigaan Andon Ubud tepatnya Jl.Raya Gentong, Banjar Gentong Kabupaten Gianyar Bali.
Pemandangan sawah berteras yang indah di Tegalalang Gianyar Bali memberi inspirasi untuk memahami betapa kayanya Bumi Nusantara ini,sawah dan deretan art shop serta rumah makan menjadi daya tarik wisatawan untuk rehat sejenak
Rumah adat Bali ini merupakan salah satu komplek rumah yang berada di desa adat Batuan yang terletak di Kabupaten Gianyar yang berjarak kurang lebih 35 km dari kota Denpasar.
Rumah adat Bali ini merupakan salah satu komplek rumah yang berada di desa adat Batuan yang terletak di Kabupaten Gianyar yang berjarak kurang lebih 35 km dari kota Denpasar.
Pak Prayit atau A Prayitno dikenal sebagai pemilik Rumah Topeng dan Wayang di Ubud Bali.
Pande Suteja Neka , pemilik Neka Gallery dan Neka Art Museum yang mendedikasikan museum seninya untuk ayahnya Pande Wayan Neka.Keturunan Pande Pan Nedeng seorang empu keris dari jaman kerajaan Peliatan Ubud masa Raja Ida Dewa
Pak Neka , Keris Adalah Hidup dan Pengabdian